Assalamualaykum Wr. Wb.
Baiklah disini saya ingin mereview sebuah blog yang beralamat http://www.organicfarmingblog.com/organic-gardening-environment/.
yang judul pertamanya saya review yaitu "Organic Gardening and
the Environment".
Pertama-tama saya review
akses ke blog ini, akses ke blog ini menurut saya sangat lancar tanpa hambatan
sedikit pun sehingga membuat para penayang yang membukanya tidak berkomentar,
dan berkelugh kesah masalah akses ke blog ini. Faktor lainnya yaitu keterkaitan
antara judul blog dengan isinya. Disini keterkaitan antara judul dengan isi
sangat sinkron judul blog ini sudah mewakilkan isi dari blog ini sehingga para
penayang yang membacanya pun tidak perlu berkomentar tentang hal tersebut.
Hal lainnya yaitu tulisan nya, gaya tulisan yang sederhana dan mudah di
baca para penayang yang membacanya. Cover dan kombinasi antara warna tulisannya
pun menarik, tidak monoton sehingga tidak membuat para penayang yang berkunjung
dan membacanya tidak merasa bosan.
Mungkin ini review pertama saya tentang blog ini.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar